Spesifikasi Ipad 2

Written by admin on Thursday, March 03, 2011

Informasi Harga dan Spesifikasi Ipad 2 - Baru-baru ini apple meluncurkan IPAD Generasi 2 atau lebih dikenal Ipad 2 diberitakan body iPad 2 pun didesain lebih 'seksi', dengan ketipisan 8,8 mm, lebih tipis dari iPhone 4. selain itu juga disematkan di iPad 2, seperti prosesor dual core A5 dan desain yang benar-benar baru. Tengok saja, bodinya sepertiga kali lebih langsing ketimbang versi pertama.

Spesifikasi Ipad 2

Dikabarkan iPad 2 tersedia dalam dua warna pilihan, yakni hitam dan putih. Lalu, seperti apa spesifikasi iPad 2 ini? Berikut bocoran lengkapnya seperti dilansir Apple Insider berikut spesifikasi lengkap ipad 2.

Spesifikasi Ipad 2

1. Model:
- Wi-Fi
- Wi-Fi + 3G

2. Ukuran:
- Tinggi: 9,50 inch (241,2 mm)
- Lebar: 7,31 inch (185,7 mm)
- Ketebalan: 0,34 inch (8,8 mm)
- Berat: 1,33 pounds (601 g) Wi-Fi, 1.34 pounds (607 g) 3G

3. Storage
- 16GB
- 32GB
- 64GB

4. Konektivitas
- Wi-Fi (802.11a/b/g/n)
Bluetooth 2.1 + EDR technology
- Wi-Fi + 3G model: UMTS/HSDPA/HSUPA (850, 900, 1900, 2100 MHz); GSM/EDGE (850, 900, 1800, 1900 MHz)
- Wi-Fi + 3G for Verizon model: CDMA EV-DO Rev. A (800, 1900 MHz)

5. Layar
- 9,7 inch (diagonal) LED-backlit glossy widescreen Multi-Touch display with IPS technology
- 1024-by-768-pixel resolution at 132 pixels per inch (ppi)
- Fingerprint-resistant oleophobic coating
- Support for display of multiple languages and characters simultaneously

6. Chip
- 1GHz dual-core Apple A5 custom-designed, high-performance, low-power system-on-a-chip

7. Kamera, Foto dan Video Recording
- Kamera Belakang (resolusi belum disebutkan) : Video recording, HD (720p) up to 30 frames per second with audio; still camera with 5x digital zoom
- Kamera Depan: Video recording, VGA up to 30 frames per second with audio; VGA-quality still camera
- Photo and video geotagging over Wi-Fi

8. Baterai
- Wi-Fi:
+ Built-in 25-watt-hour rechargeable lithium-polymer battery
+ Sampai 10 jam akses web di Wi-Fi, lihat video, atau mendengar musik
+ Charging via power adapter or USB to computer system

- 3G:
+ Built-in 25-watt-hour rechargeable lithium-polymer battery
+ Sampai 10 jam akses web di Wi-Fi, lihat video, atau mendengar musik
+ Sampai 9 jam akses web memakai jaringan data 3G
+ Charging via power adapter or USB to computer system

9. Input/Output
- 30-pin dock connector port
- 3.5-mm stereo headphone minijack
- Built-in speaker
- Microphone
- Micro-SIM card tray (Wi-Fi + 3G model)

10. Sensor
- Three-axis gyro
- Accelerometer
- Ambient light sensor

11. Location
- Wi-Fi
- Digital compass
- Assisted GPS (3G only)
- Cellular (3G only)

12. Audio Playback
- Frequency response: 20Hz to 20,000Hz
- Audio formats supported: HE-AAC (V1 and V2), AAC (8 to 320 Kbps), Protected AAC (from iTunes Store), MP3 (8 to 320 Kbps), MP3 VBR, Audible (formats 2, 3, and 4, Audible Enhanced Audio, AAX, and AAX+), Apple Lossless, AIFF, and WAV
- User-configurable maximum volume limit
- Dolby Digital 5.1 surround sound pass-through with Apple Digital AV Adapter (sold separately)

13. TV & Video
- Video mirroring and video out support: Up to 1080p with Apple Digital AV Adapter or Apple VGA Adapter (cables sold separately)
- Video out support at 576p and 480p with Apple Component AV Cable; 576i and 480i with Apple Composite AV Cable
- Video formats supported: H.264 video up to 720p, 30 frames per second, Main Profile level 3.1 with AAC-LC audio up to 160 Kbps, 48kHz, stereo audio in .m4v, .mp4, and .mov file formats; MPEG-4 video, up to 2.5 Mbps, 640 by 480 pixels, 30 frames per second, Simple Profile with AAC-LC audio up to 160 Kbps per channel, 48kHz, stereo audio in .m4v, .mp4, and .mov file formats; Motion JPEG (M-JPEG) up to 35 Mbps, 1280 by 720 pixels, 30 frames per second, audio in ulaw, PCM stereo audio in .avi file format ( fyk / ash )

harga ipad 2

Harga Ipad 2

Ipad 2 akhirnya secara resmi masuk Indonesia. Perangkat tersebut kini sudah bisa didapat melalui distributor resmi Apple.

Seorang karyawan iBox yang yang dikutip dari situs "detikINET" mengatakan, pihaknya sudah mulai menjual iPad 2 mulai hari Jumat (15/7/2011). Namun tidak di semua cabang iBox.

Mau Tahu harganya klik Link ini

Harga Ipad 2


Related Posts by Categories



  1. 7 comments: Responses to “ Spesifikasi Ipad 2 ”

  2. By Ramlan Tjong on March 3, 2011 at 10:46 PM

    Walah cepat bangat ya padahal yg Ipad 1 serasa baru ada kemarin kemarin

  3. By Anonymous on March 3, 2011 at 11:30 PM

    itu ipad bs bwt ngetik2 file or document gtu ga sih ? kyk klo di windows itu microsoft words

  4. By Anonymous on March 4, 2011 at 4:07 PM

    Inilah Kelebihan iPad 2

    TEMPO Interaktif, Jakarta - CEO Apple Inc, Steve Jobs meluncurkan iPad 2. Saat peluncuran iPad pertama, banyak kalangan sudah memperkirakan kemunculan generasi kedua ini. Lalu di manakah kelebihan iPad terbaru?

    iPad 2 lebih tipis, bahkan dibanding iPhone4, dari semula 13.4 milimeter menjadi 8,8 milimeter. Ukuran piranti ini mirip Kindle, cuma iPad 2 jauh lebih berat. Walaupun Apple berhasil menurunkan berat iPad 2 dari 1,5 menjadi 1,3 kilogram. Turunnya berat kemungkinan hanya karena ketipisannya.

    Unibody iPad 2 lebih baik karena terasa seperti sebuah objek tunggal. iPad awal terasa hanya sepotong aluminium dengan sepotong kaca besar. iPad 2 sedikit lebih mirip iPod, hanya saja ukurannya lebih besar.

    Perubahan estetika juga ditambah kemampuan daya tahan jam pakai yang tetap 10 jam. Kamera baru bagian depan dan belakang perangkat ini jelas akan menjadi daya jual besar bagi sebagian orang. Apple tak menyebutkan spesifikasinya, tapi kamera ini terbilang tak besar dari sudut pandang ukuran megapiksel.

    Pengguna iPad 2 menyebut sulit menggambarkan peningkatan kecepatan perangkat kerasnya. Namun sejumlah permainan berjalan sempurna, tapi tak bisa membandingkannya dengan iPad pertama.

    Aplikasi iMovie dan GarageBand iPad membutuhkan banyak daya. Keduanya bekerja sangat baik - hanya saja perlu beberapa detik untuk loading, tapi tidak ada jeda setelah melakukan sesuatu.

    Warna baru iPad bagus diperkirakan akan menarik pembeli iPad 2. Ada warna putih mirip dengan iPhone 4. Tampilan pengeras suara menjadi kunci kemenangan iPad 2 dibanding generasi sebelumnya. "Sederhananya: awesome," kata salah seorang yang mencobanya.

    Casing iPad 2 lebih baik dibanding model pertama. Penenpatan sejumlah tombol fungsi yang lebih tepat.

    Meskipun tak diumumkan secara resmi, Apple akan menurunkan harga sebesar US$ 100 pada iPad 2 dibandingkan iPad pertama. "Banyak orang di pasar tablet terburu-buru dan mereka melihat ini sebagai PC berikutnya. Hardware dan software menjadi dasar mereka memilih PC," kata Steve Jobs hari ini. iPad 2 dan Xoom bakal bersaing di pasaran.

    iPad 2

    Harga: $499-$829
    Berat: 1.33 lbs
    Tinggi: 9.5 inchi
    Lebar: 7.3 inchi
    Tebal : 0.34 inchi
    Teknis: Prosesor 1GHz dual-core A5, iOS 4.3
    Mulai Dipasarkan 11 Maret

    iPad - original

    Harga: $499-$829
    Berat: 1.5 lbs
    Tinggi: 9.6 inchi
    Lebar: 7.5 inchi

    PUR | REUTERS | BERBAGAI SUMBER

  5. By Anonymous on March 4, 2011 at 4:31 PM

    4 Kekecewaan di Apple iPad 2

    Jakarta - Kehadiran iPad 2 tengah jadi perbincangan hangat. Di balik segala fitur baru yang diusungnya, tetap saja ada sejumlah hal yang dinilai mengecewakan. Berikut beberapa di antaranya, seperti dilansir DigitalTrends dan dikutip detikINET, Kamis (3/3/2011):

    1. Tidak ada USB Port dan SD Card Slot

    Sama seperti iPad versi original, tidak ada fitur USB Port dan SD Card Slot di iPad generasi baru, meski sebelumnya terbersit rumor tentang adanya fasilitas ini. Ketiadaan dua fasilitas tersebut cukup merepotkan bagi pengguna.

    2. Teknologi Layar Masih Sama

    Sebelumnya ada kabar iPad 2 bakal memiliki teknologi retina display yang mengharumkan nama iPhone 4. Namun harapan itu sirna, iPad 2 memiliki layar sama saja dengan iPad versi pertama. Meski performa layar ini memang baik, namun tetap saja ada kekecewaan terkait tidak adanya teknologi baru.

    3. Software Tidak Jauh Berbeda

    iOS 4.3 yang dibawa iPad 2 menyertakan pembaharuan seperti fasilitas iTunes Share dan performa browser Safari lebih cepat. Namun secara fundamental, kapabilitasnya sama saja. Hal ini cukup riskan karena software para kompetitor seperti Android Honeycomb dan WebOS di HP TouchPad mulai menunjukkan kebolehannya.

    4. Konektifitas Tambahan yang Mahal

    Ingin menghubungkan iPad ke televisi dengan HDMI? Maka konsumen harus merogoh kocek untuk menebus Apple Digital AV Adapter seharga USD 39. Ingin mentransfer foto secara langsung ke iPad tanpa melalui iTunes? Butuh lagi uang USD 29 untuk membeli Apple iPad Camera Connection Kit. Relatif mahal dan ribet.

    ( fyk / ash )

  6. By Dapatkan Rp 59.736.092,-Per Bulan Info Selengkapnya Silahkan Kunjungi : http://infodahsyat.com/kinergifinansial Atau Klik Disini dan Buktikan!!! on March 5, 2011 at 8:11 PM

    Rahasia Mengisi Saldo Rekening Bank Anda Hingga Jutaan Rupiah Setiap Hari
    Silahkan Kujungi :
    http://infodahsyat.com/kinergifinansial

  7. By blogger indonesia on June 6, 2011 at 12:21 AM

    keren

  8. By zendy on October 30, 2011 at 2:04 PM

    Body tips Ipad 2 apa tidak menjadikan tablet ini mudah pnas? Pengalam saya pakai galax tab ketika dipakai browsing, tablet q lboh cpat panas? Tp mmng Ipad tekbologinya canggih

Post a Comment