Selamat Hari Kemerdekaan 17 Agustus ke-63

Written by bocahiseng on Sunday, August 17, 2008

Hari ini tanggal 17 Agustus 2008 di peringati sebagai hari 63 tahun kemerdekaan Republik indonesia kita, merdeka-merdeka... yah itu lah mungkin yang saya bisa ucapkan, kemarin 16 agustus bibi saya menikah, jadi punya paman baru deh, dari akad jam 08.00 dan jam 23.30 saya berada dirumah nenek saya, dari akad nikah jadi photograper dadakan sampai beresin meja dan kursi yang berantakan jadi pembantu dadakan , yah sebenarnya sayang juga yahh gak ada hiburannya jadi jam 23.00 semuanya harus diberesin coba misal ada dangdutannya trus ada goyang erotisnya kan nanti masuk TV hari kemerdekaan ri 63 tapi maklum acaranya juga sederhana.

hari kemerdekaan republik indonesia 63

Untuk memeriahkan suasananya hari kemerdekaan 17 Agustusan ini mari kita dengarkan lagu yang berhubungan dengan 17 yaitu Seventeen - selalu Mengalahhari kemerdekaan ri 63.

Lirik lagu Seventeen - Selalu Mengalah

Jelaskan padaku isi hatimu
Seberapa besar kau yakin padaku
Untuk tetap bisa bertahan denganku
Menjaga cinta ini

Pertengkaran yg terjadi
Seperti semua salahku

**
Mengapa slalu aku yg mengalah
Tak pernahkah kau berfikir sedikit tentang hatiku
Mengapa ku yang harus slalu mengalah
Pantaskah hatiku masih bisa bersamamu

Back to: *

Back to: ** 2x

Walaupun lagu Seventeen - Selalu mengalah gak ada hubungannya dengan rasa naisonalisme dan juga bukan pula lagu kemerdekaan bukan berarti saya tidak mencintai indonesia dan biarlah rasa naisonalisme ini ada di dada saya, jika tak percaya belah lah dada saya pasti anda akan melihat merahnya hati saya (- dicampur darah gimana gak merah coba-) tetap Merdeka..Merdeka...Hidup Putri Indonesia 2008 hidup hari kemerdekaan ri 63 .


Related Posts by Categories



  1. 3 comments: Responses to “ Selamat Hari Kemerdekaan 17 Agustus ke-63 ”

  2. By Anonymous on August 18, 2008 at 4:35 PM

    Gak nyambung banget sih??? Seharusnya menyanyikan lagu genjer-genjer. Lho??? makin gak nyambung ya??? :D

  3. By Anonymous on August 19, 2008 at 12:03 AM

    @ecko
    hahahah emang gak nyambung....om

  4. By Anonymous on August 19, 2008 at 9:18 PM

    Sebuah lagu berarti sebuah ungkapan perasaan hati yang tulus dari dalam jiwa seseorang.
    Sebuah lagu berarti sebuah keinginan untuk menciptakan nuansa yang indah dari perjalanan hidup seseorang.
    Sebuah lagu berarti ungkapan perasaan yang sedih, kecewa dan tulus dari sanubari seseorang.
    Lagu seventeen - Selalu mengalah mengandung makna yang luar biasa, dimana tema yang diambil adalah 17 Agustus 2008 yaitu Ulang Tahun RI yang ke - 63.
    Semua kita komponen Bangsa ini harus mengalah demi kemajuan bangsa dan negara, utamakan kepentingan bangsa, utamakan kepentingan rakyat dan selamatkan ideologi dan jati diri bangsa.
    Mari kita bergandengan tangan tampa memamdang siapa dan dimana dia, anak bangsa adalah person yang berbuat dan berbakti untuk Tanah air yang tercinta ini.
    Berikan dedikasimu Hai anak Bangsa, mari bangkit bersama.....
    BERSAMA KITA BIASA
    SATU UNTUK SEMUA
    MENUJU INDONESIA JAYA 2009.
    AMIIIINNNNNN....
    Thanks...............

    mkonokz

Post a Comment